1. Pengertian Sistem
Sistem
adalah kumpulan elemen yang saling berhubungan, membentuk satu kesatuan,
melaksanakan suatu tujuan pokok sistem.
2. Sistem Komputer
Sistem
Komputer adalah suatu jaringan elektronik yang terdiri dari perangkat lunak dan perangkat keras yang melakukan tugas tertentu
(menerima input, memproses input, menyimpan perintah-perintah,
dan menyediakan output dalam bentuk informasi). Selain itu dapat pula
diartikan sebagai elemen-elemen yang terkait untuk menjalankan suatu aktivitas
dengan menggunakan komputer.
3. Elemen Komputer
·
Hardware:
Ø Input
device
Ø Output
device
Ø Storage
(internal & eksternal)
Ø Peripheral
(unit tambahan)
·
Software:
Ø Operating
system
Ø Aplication
software
Ø Programming
language
·
Brainware:
Syarat menjadi elemen brainware:
Ø Sehat
akal
Ø Tidak
terganggu jiwanya
Ø Dalam
keadaan sadar
Ø Mampu
mengoprasikan elemen lainnya.
4. Tujuan Pokok Sistem Komputer
Mengolah
data untuk menghasilkan informasi yang berguna bagi orang lain.
5. Hubungan antar Elemen Sistem Komputer
·
Jika hanya ada
hardware di komputer tersebut, maka komputer sudah rusak.
·
Jika hanya ada
software di komputer tersebut, maka komputer tidak akan bisa beroperasi, karena
tidak ada monitor dan lain sebagainya.
·
Jika hanya ada
brainware di komputer tersebut, maka komputer tidak bisa lagi beroperasi,
karena jika tidak ada manusia, komputer hanya benda pajangan saja. Maka dari
itu hardware, software, dan brainware adalah satu kesatuan yang tidak dapat di
pisahkan dari suatu komputer, jika salah satu dari ketiga tersebut hilang maka
fungsi utama dari suatu komputer telah hilang.
6. Penggolongan Komputer Berdasarkan:
·
Data yang diolah:
Ø Analog
Ø Digital
Ø Hybrid
·
Penggunaan:
Ø Special
Purpose Computer
Ø General
Purpose Computer
·
Ukuran:
PC
Ø Micro
Computer
Ø Mini
Computer
Ø Small
Computer
Gabungan
Ø Medium
Computer
Ø Large
Computer
Ø Super
Computer
·
Generasi:
Ø Computer
Generasi 1
Ø Computer
Generasi 2
Ø Computer Generasi 3
Ø Computer Generasi 4
Ø Computer Generasi 5
Tidak ada komentar:
Posting Komentar